Rekomendasi 15 Anime yang Cocok Buat Temanin Kamu di Akhir Pekan
Daftar Anime Romantis Terbaik-Web: Rotten Tomates-
PALPRES.COM - Bosen Akhir pekan nggak ngapa-ngapain, Lebih baik kamu nonton beberapa anime yang dimana dapat meningkatkan mood kamu dan mengisi waktu luangmu
Berikut ini beberapa rekomendasi anime yang cocok untuk ditonton di libur akhir pekan.
1. Kimi no Na wa (Your Name)
Anime ini menceritakan kisah tentang dua orang yang secara misterius bertukar tubuh dan mencoba untuk menemui satu sama lain.
BACA JUGA:Cari Hp yang Punya Batre Tahan Lama Sampai 2 Hari? Samsung A54 5G Solusinya
BACA JUGA:Ternyata Rahasia Sukses Berdagang Ada di Batu Akik Pirus, Apa ya Keunggulannya?
Anime ini memiliki grafis yang indah dan cerita yang mengharukan.
2. Haikyuu!!
Jika kamu suka olahraga dan semangat tim, anime ini cocok untukmu.
Haikyuu!! mengisahkan tentang tim voli SMA Karasuno yang berusaha mencapai kejuaraan nasional.
Ceritanya penuh dengan aksi, persahabatan, dan pembelajaran.
3. Attack on Titan
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: