Honda

Terkesan dengan Kualitas Pemain Timnas, Patrick Kluivert Optimistis Curi Poin Terbaik

Terkesan dengan Kualitas Pemain Timnas, Patrick Kluivert Optimistis Curi Poin Terbaik

Patrick Kluivert saat memimpin latihan perdana Timnas Indonesia di Stadion Netstrata Jubilee, Sydney, Australia-pssi.org-

SIDNEY, PALPRES.COM - Pelatih kepala Timnas Indonesia, Patrick Kluivert mengaku terkesan dengan kualitas pemain Timnas Indonesia.

Dia pun optimis, Timnas bisa meraih poin melawan Australia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde Ketiga zona Asia, Kamis 20 Maret 2025.

Hal ini diungkap Patrick Kluivert, saat memimpin latihan perdana Timnas di Stadion Netstrata Jubilee, Sydney, Selasa 18 Maret 2025 kemarin.

Demikian dilansir di laman Website PSSI.org.

BACA JUGA:4 Penggawa Timnas Lintasi 3 Benua, Bawa Misi Ini di Kandang Socceross

BACA JUGA:Gelombang Pertama Pemain Timnas di Luar Negeri Menuju Sydney, Siapa Saja?

Dalam latihan perdana itu, pemain Timnas melakukan serangkaian latihan umpan dan permainan penguasaan bola. 

“Saya melihat kualitas dalam permainan mereka. 

Saya sangat senang dengan sesi latihan pertama ini,” ujar Kluivert.

Kondisi Pemain Timnas Bugar

BACA JUGA:Target Lolos ke Piala Dunia Qatar, Erick Thohir: Timnas U-17 Bidik Juara Grup Piala Asia!

BACA JUGA:Belum Pernah Tumbang Selama Jalani Laga Debut, Jadi Prestasi Menjanjikan Kluivert untuk Timnas Indonesia

Terkait kondisi para pemain setelah perjalanan panjang menuju Australia, Kluivert memastikan bahwa mereka dalam kondisi yang cukup baik untuk berlatih. 

“Ya, mereka memang menjalani penerbangan yang panjang, tetapi mereka tetap dalam kondisi bugar dan terlihat enjoy dalam berlatih.

 Cara mereka mengalirkan bola menunjukkan pertanda yang baik serta kecepatan yang bagus. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: