Citraland
Honda

8 Merk Blush On Ini Siap Bikin Pipi Kamu jadi Merona di Hari Lebaran, Kuy Kepoin Produknya!

8 Merk Blush On Ini Siap Bikin Pipi Kamu jadi Merona di Hari Lebaran, Kuy Kepoin Produknya!

8 Merk Blush On Terbaik-Freepik-

PALPRES.COM- Ingin wajah terutama pipi kamu tampil merona saat lebaran? coba deh 8 pilihan merk blush on terbaik ini. 

Untuk membuat pipi tampak lebih muda dan tidak pucat, salah satu produk kosmetik yang disebut blush on dapat memberikan kesan pipi merona.

Blush on ini biasanya hadir dalam tiga bentuk, yaitu cair, bubuk, dan krim.

Ketiganya berbeda dalam hal penggunaan dan tekstur.

BACA JUGA:8 Produk Blush On yang Bikin Wajah Makin Merona, Bisa Bikin Wajah Cantik Natural

Oleh karena itu, sebelum memutuskan jenis blush on mana yang cocok untuk kamu, perlu mengetahui cara kerja masing-masing produk.

Diadaptasi dari berbagai sumber, lihatlah beberapa merk blush on di bawah ini! 

1. Emina Cheek Lit

Salah satu produk yang sangat direkomendasikan adalah blush on cream Emina.

BACA JUGA:7 Merk Blush On Cream Terbaik yang Bikin Make Up Makin Cantik dan Merona, Auto Glowing

Formulasi di dalam produk ini mengandung squalane yang membantu melembabkan kulit. 

Emina Cheek Lit memiliki tekstur yang lebih cair, sehingga ketika kamu mengaplikasikannya pada kulit akan terasa ringan.

Produk ini pada awalnya akan tampak putih saat diaplikasikan.

Selain itu, blush on cream ini secara bertahap akan menjadi berpigmen setelah diaplikasikan dan diratakan ke kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: