Citraland
Honda

Cocok Dijadikan Pemimpin, Ini 8 Sifat Zodiak Leo yang Wajib Diketahui

Cocok Dijadikan Pemimpin, Ini 8 Sifat Zodiak Leo yang Wajib Diketahui

Lambang zodiak leo --freepik

PALPRES.COM-Rentang tanggal kelahiran antara 23 Juli sampai dengan 22 Agustus termasuk pada barisan orang-orang yang berzodiak Leo.

Simbol singa pada zodiak ini, banyak orang yang mengira bahwa kepribadiannya menakutkan. 

Padahal prasangka itu belum tentu benar dengan kenyataannya. 

Sifat baik dari zodiak Leo ini adalah supel, jujur, amanah, dan berjiwa kepemimpinan ini membuat dirinya layak untuk dijadikan pemimpin. 

Setiap zodiak tentunya memiliki sisi negatif dan positif mengenai sifat yang ada pada dirinya. 

Dilansir dari berbagai sumber, berikut karakter dan sifat dibalik zodiak Leo. 

Untuk tahu lebih lanjut, langsung simak ulasan ini hingga selesai. 

BACA JUGA:6 Zodiak Ini Dicap Sebagai Si Paling Pekerja Keras, 'Gila Kerja' dan Tekun Banget

BACA JUGA:Dikenal Dingin dan Pemalu, Ini 6 Sifat yang Paling Menonjol Pada Zodiak Virgo

1. Humble

Kepribadiannya yang bisa disebut dengan supel ini membuat dirinya bisa diterima oleh banyak orang dilingkungan manapun.

Dengan sifatnya yang mudah berbaur dengan banyak orang, membuat relasi pertemanannya luas. 

2. Romantis

Dalam urusan percintaan, orang-orang yang tergolong ke zodiak ini sering mengekspresikan perasaan cintanya kepada pujangga hatinya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: