Citraland
Honda

8 Rekomendasi Destinasi Wisata yang ada di Batu Malang, Catat Nama dan Alamatnya Sekarang

8 Rekomendasi Destinasi Wisata yang ada di Batu Malang, Catat Nama dan Alamatnya Sekarang

Ilustrasi desa agrowisata bumiaji --riset.guru

PALPRES.COM- Batu Malang salah satu wilayah yang menyimpan banyak destinasi wisata di Indonesia .

Kota yang berlokasi di dataran tinggi ini membuat udaranya sejuk sehingga membuat semua pengunjung betah berada disini. 

Bahkan kota ini terkenal dengan Pesona Paralayangnya yang menakjubkan.

Oleh karena itu, tak heran kalua banyak wisatawan berdatangan ke Batu Malang ini. 

Dilansir dari berbagai sumber, beberapa wisata yang menarik di Batu Malang.

BACA JUGA:Masjid Unik di Semarang, Bentuknya Seperti Kapal Nabi Nuh, Cocok untuk Wisata Religi

BACA JUGA:4 Rekomendasi Wisata Perkebunan Asri di Indonesia, Tempatnya Menenangkan dan Banyak Spot Foto

1. Taman Bunga Selecta

Sejak zaman dahulu kala, taman ini adalah hasil buatan oleh bangsawan Belanda sejak tahun 1928. 

Nah, yang membuat menarik dari tempat ini yakni selain halamannya luas sekitar 20 hektare. 

Juga banyak tertanam jenis bunga cantik nan indah dan tanaman hijau lainnya yang memanjakan mata semua pengunjung

Untuk melihat keindahannya langsung saja datang ke lokasinya yang ada di Jalan Raya Selecta No. 1, Tulungrejo, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu, Provinsi Jawa Timur, Kode Pos 65336

BACA JUGA:Ini 5 Destinasi Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Liburan Bersama Teman Jadi Lebih Seru

BACA JUGA:Ini Air Terjun di Lubuklinggau yang Pernah Digunakan Oleh Noni Belanda Bertamasya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: