DTSEN Resmi Diterapkan Mulai 2025,Begini Cara Beralih dari DTKS ke DTSE dengan Mudah dan Mendapatkan Bansos!

DTSEN Resmi Ditetapkan Sebagai Sumber Data Bansos--Instagram
Su Muncul inpres tentang DTSEN, beberapa kementerian dan lembaga siap untuk gunakan data tunggal mulai Februari 2025.
Pada tahun 2025, pemerintah Indonesia akan memperkenalkan sistem baru dalam penyaluran bantuan sosial (bansos), menggantikan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dengan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN).
Sistem DTSE dirancang untuk meningkatkan akurasi data penerima bansos sehingga penyalurannya lebih tepat sasaran.
Hal ini tertuang di Inpres yang keluar pada 2025 lalu, dalam surat itu disepakati bahwa data tunggal akan menjadi sumber data bansos utama yang akan dibagikan oleh lembaga maupun kementerian terkait.
BACA JUGA:Nominal Masih Sama! Kemensos Resmi Cairkan Bansos PKH BPNT Mulai Minggu Ini? Simak Kebenarannya
BACA JUGA:Cek Kebijakan Baru Terkait Bansos PKH BPNT Tahap 1 2025, Jumlah Penerima Berkurang? Intip Faktanya!
Data tunggal ini adalah gabungan dari DTSK, P3KE Kemiskinan Ekstream, dan Regsosek.
Berikut ini adalah panduan lengkap untuk memahami dan beralih ke sistem DTSE dengan mudah.
Pengertian Dari DTSEN
DTSE (Data Tunggal Sosial Ekonomi) adalah sistem data terpadu yang dikelola oleh berbagai instansi pemerintah, termasuk Kementerian Sosial dan Badan Pusat Statistik (BPS).
BACA JUGA:Cek Bansos Sekarang, PKH BPNT Tahap 1 2025 Cair di KKS dan Pos untuk 3 Bulan Sekaligus
Berbeda dengan DTKS yang hanya dikelola oleh Kemensos, DTSE bersifat lebih dinamis dengan pembaruan data secara berkala.
Keunggulan DTSEN
Data Akurat: Memastikan bantuan sampai kepada yang berhak dengan meminimalkan duplikasi penerima.
Transparan: Memberikan kepercayaan kepada masyarakat karena prosesnya lebih jelas.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: berbagai sumber