Banner Honda PCX

Perkuat Kolaborasi Hijau, Wabup Muba Ajak LTKL Gali Potensi Daerah Berkelanjutan

Perkuat Kolaborasi Hijau, Wabup Muba Ajak LTKL Gali Potensi Daerah Berkelanjutan

Wabup Muba Rohman mengajak Lingkar Temu Kabupaten Lestari (LTKL) untuk memperkuat sinergi dalam mengoptimalkan potensi sumber daya alam secara bijak dan berkelanjutan.-Foto Dinas Kominfo Muba-

SEKAYU,PALPRES.COM– Pemkab Musi Banyuasin terus menunjukkan keseriusan dalam membangun daerah berbasis keberlanjutan. 

Wabup Muba Rohman mengajak Lingkar Temu Kabupaten Lestari (LTKL) untuk memperkuat sinergi dalam mengoptimalkan potensi sumber daya alam secara bijak dan berkelanjutan.

Demi kemajuan Muba yang selaras dengan prinsip kelestarian lingkungan.

Hal tersebut disampaikan Wabup Rohman saat menerima kunjungan jajaran Sekretariat LTKL di Ruang Rapat Wabup, Rabu 28 Mei 2025.

BACA JUGA:Ini 5 Keunggulan Ikut Organisasi Forum Lingkar Pena, Nomor 4 Para Siswa Pasti Suka

BACA JUGA:Bupati Muba Serahkan Santunan Kematian kepada Ahli Waris Pekerja Rentan

Dalam pertemuan yang berlangsung hangat dan produktif tersebut.

Wabup Rohman menekankan pentingnya menggali dan mengelola potensi daerah seperti hutan, lahan gambut, minyak dan gas bumi.

Serta komoditas unggulan seperti karet, gambo, dan kelapa sawit secara bijak dan berkelanjutan.

“Muba merupakan kabupaten dengan kawasan hutan terluas di Sumsel dan menyimpan potensi luar biasa. 

BACA JUGA:Komitmen Majukan Budaya Daerah, Bupati Muba HM Toha Tegaskan Ini

BACA JUGA:Wisata Fauna di Rumdin Bupati, Jadi Hiburan Sehari-Hari Warga Muba

Kami ingin menggandeng LTKL untuk mengelola potensi ini secara strategis agar memberi manfaat maksimal bagi masyarakat dan daerah, tanpa mengabaikan kelestarian lingkungan,” tegas Wabup.

Menanggapi hal tersebut, Koordinator Membership Governance LTKL, Johar Zauhariy, menyambut baik ajakan Pemkab Muba.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait