Genangi Rumah Warga, Buat SPAL Kecil Terhubung Selokan Besar

Senin 05-12-2022,18:57 WIB
Reporter : Bernat Albar
Editor : Firdaus

Dan pihak sekolah siap bekerjasama dengan warga sekitar," pungkas Rahmi.

Senada, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Lahat, Drs H Suhirdin MM melalui Kabid SMP Disdikbud, Sri Fauzi SPd MPd mengemukakan, sebetulnya kepsek sebelumnya pernah terjadi, sudah dibuat selokan, dan persoalan ini sudah disampaikan kepada sekretaris dan bidang perencanaan akan dianggarkan tahun 2023 di perubahan.

BACA JUGA:12 Kali Diajukan, Akhirnya Jalan Talang Jawa Selatan Akan Diaspal

"Kalau pun ada dana aspirasi dewan bisa dialihkan ke sana. Nantinya akan dibangun selokan pembantu supaya air tidak mengenang," tukasnya. 

Kategori :