Pakai HP Kentang Bisa Main Sigma Battle Royale, Tanpa Ngelag

Rabu 14-12-2022,17:30 WIB
Reporter : Timo
Editor : Timo

JAKARTA, PALPRES.COM – Pernahkah kamu bermain game Sigma Battle Royale?

Kabarnya, game ini jauh lebih baik daripada game sejenis, macam Free Fire alias FF.

Belakangan ini, game Sigma Battle Royale APK sedang banyak diburu para pencinta gaming Battle Royale, selain tentunya FF dan PUGB Mobile.

Game Sigma Battle Royale, yang kini sudah hadir dalam bentuk APK, seolah menjadi game penghilang kejenuhan bagi pecinta games survival.

BACA JUGA:Game Sigma Battle Royale Bisa Kembali Diunduh di PlayStore? Ini Faktanya

Ya, terlalu sering bermain game FF dan PUGB Mobile tentu membuat games jenuh. 

Mereka butuh games yang baru.

Sigma Battle Royale adalah jawabannya.

Bahkan pertama kali kemunculan Sigma Battle Royale di Google Play Store menjadi angin segar para gamers.

BACA JUGA:Link Download Game Sigma Battle Royale yang Lenyap di Play Store, Unduh Original di Sini!

Pencinta gaming seolah terbius dengan gameplay Sigma Battle Royale, yang dianggap lebih mudah dimainkan.

Namun tak sedikit yang menilai jika game Sigma Battle Royale ini sangat mirip dengan Free Fire milik Garena.

Kemunculan pertama kali Sigma Battle Royale APK sempat membuahkan rekor.

Baru 48 jam dirilis, aplikasi game ini sudah diunduh lebih dari ratusan ribu kali.

BACA JUGA:Unik, 7 Profesi Ini Hanya Dapat Kamu Jumpai di Indonesia

Kategori :