Ponsel ini bisa kamu temukan di toko retail atau toko online.
OPPO Find X2
OPPO juga memiliki seri OPPO Find X2 yang merupakan adik dari OPPO Find X2 Pro. Ponsel ini memiliki fitur yang hampir sama dengan OPPO Find X2 Pro.
Perbedaannya terletak pada dimensi ponsel yang sedikit lebih kecil, pada teknologi kamera yang tidak mendukung fungsi 3D dan efek bokeh, serta pada penyimpanan internal.
Itulah daftar HP OPPO series terbaru yang segera rilis lengkap dengan harga dan spesifikasinya. *