Ini 7 Asuransi Kesehatan Terbaik di Indonesia, Segini Besaran Preminya per Bulan

Minggu 21-05-2023,10:52 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Layanan ambulans untuk evakuasi darurat.

BACA JUGA:Tahu Daun Kenikir? Ini Manfaatnya Bagi Kesehatan

6.  Lippo HealthPlus Family

HealthPlus Family adalah produk askes dari PT Lippo General Insurance Tbk. Askes ini menawarkan premi yang sangat terjangkau. Adapun manfaat pertanggungan yang ditawarkan, sebagai berikut:

Premi mulai Rp416 ribu-an per bulan untuk seluruh anggota keluarga sekaligus

Usia masuk nasabah mulai 0-60 tahun

Polis dapat diperpanjang hingga 65 tahun

Satu polis untuk seluruh anggota keluarga sekaligus

Menanggung biaya rawat inap sesuai dengan tagihan rumah sakit

Pertanggungan biaya kamar Rp550 ribu-Rp1,4 juta per hari

Limit manfaat tahunan Rp150-300 juta

Memiliki 884 rumah sakit rekanan yang tersebar luas di wilayah Indonesia.

BACA JUGA:Manfaat Buah dan Daun Matoa bagi Kesehatan

7. Astra Garda Healthtech

Produk asuransi kesehatan terbaik berikutnya adalah Astra Garda Healthtech.

Astra Garda Healthtech menawarkan kemudahan konsultasi dokter secara online bekerjasama dengan Halodoc. 

Kategori :