BACA JUGA:SIAP-SIAP! Bansos Permakan Lansia Cair Awal Juli 2023
Kalau kamu masuk dalam daftar penerima bantuan PIP, kamu akan menerima bansos itu sepanjang 2023 ini.
Kabarnya, data penerima juga bersumber dari data BPS.
Hal ini bertujuan untuk menuntaskan kemiskinan ekstrim, sehingga target kemiskinan ekstrim bisa ditekan menjadi 0 persen di tahun 2024.
Ini sudah masuk termin kedua program PIP di bulan Juni 2023.
BACA JUGA:Bansos PKH Tahap 3 Cair di Daerah Ini, Pastikan Namamu Masuk Daftar Penerima
Khusus penerima PIP untuk kelas 6, kelas 9, dan kelas 12 agar segera melakukan aktivasi rekening paling lambat tanggal 30 Juni 2023.
Bagi yang belum melakukan aktiviasi rekening, harus segera melakukannya di siswa waktu sebelum pencairan.
Kalau sudah melakukan aktivasi rekening, maka penerima bansos ini akan mendapatkan buku tabungan Simpanan Pelajar (Simpel) dari bank penyalur melalui Bank BRI dan Bank BNI.
Belum diketahui kapan kepastian pencairan dana PIP 2023.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan mengumumkannya secara resmi melalui akun Instagram SobatPIP.
2. Program BLT Dana Desa
Pemerintah serius dalam menekan angka kemiskinan ekstrem dengan menjalankan program BLT Dana Desa.
Program ini sudah berjalan sepanjang tahun 2023.
Penerima akan mendapatkan bansos ini setiap 3 bulan sekali dengan nominal Rp900.000.