Dukung Program PBVSI Sumsel, Kapolda Harapkan Pengurusnya Targetkan Ini

Selasa 11-07-2023,11:38 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Sulis Utomo

“Karena selain untuk ajang pertandingan mencari bibit atlet. 

Ini juga sebagai program pembinaan masyarakat dalam mengelola kamtibmas sampai ke desa-desa," tambahnya. 

Pada kesempatan tersebut, Kapolda menanyakan perkembangan PBVSI Sumsel, serta prestasi yang sudah PBVSI Sumsel dapatkan. 

Kapolda Sumsel berharap, PBVSI Sumsel kalau bisa target juara pada PON 2024.

BACA JUGA:Miliki Aura Positif! Ini 5 Shio Paling Diberkati Dewa, Hidupnya Selalu Beruntung

Sementara itu, Pengurus PBVSI Sumsel, Ludi Oliansyah, mengaku sangat berbahagia bisa bersilaturahmi langsung dengan Kapolda Sumsel. Berserta Pejabat Utama (PJU) Polda Sumsel, dalam membahas mengenai PBVSI Sumsel.

Hadir mendampingi Kapolda Sumsel Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK yakni Karo SDM, Kombes Pol Sudrajad Hariwibowo, SIK M Si, Direktur Lalu Lintas, Kombes Pol M Pratama Adhyasastra SIK MH. 

Turut hadir Tim PBVSI Sumsel bersama Ludi Oliansyah, Merzi Isnendi Arie Septano, Sumargono dan Tri Aryanto. *

 

Kategori :