4. Menaburkan Tepung Maizena
Kamu bisa menaburi tepung maizena secukupnya ke lantai atau meja yang didatangi gerombolan semut.
Tak perlu banyak-banyak, biar nggak ribet membersihkannya nanti, ya.
Usut punya usut, semut takut dengan bahan masakan yang terbuat dari jagung seperti tepung maizena ini.
Nah, diamkan saja tepung maizena tersebut di sekitar semut sampai semut hilang.
Biasanya, semut akan hilang dengan sendirinya hanya dalam waktu kurang lebih tiga menit saja.
BACA JUGA:Seru-seruan Sepanjang Tahun 2023 Bareng Disney+ Hotstar dan Deretan Konten Menarik Asia Pasifik
5. Bubuk Kopi
Aroma kopi yang kuat ternyata juga tidak disukai semut.
Jadi, cara mengusir semut dengan kopi adalah dengan menaburkan bubuk kopi atau biji kopi di tempat yang kerap dilalui atau menjadi sarang kopi.
Hal ini juga sangat ampuh untuk menghilangkan bau ruangan, lho.
6. Menaburkan Lada dan garam
Semut sangat benci aroma pedas dan panas yang keluar dari lada.
Sama seperti lada, Anda juga bisa menaburkan garam untuk mengusir semut dari rumah.
Taburkan garam dengan tinggi sekitar 3-5 cn di daerah rumah semut atau di area rumah.