5 Penyakit Paling Berbahaya Menurut WHO Akibat Polusi Udara, Simak!

Kamis 10-08-2023,21:09 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Trisno Rusli

3. Asma

Asma juga menjadi salah satu kondisi yang diakibatkan oleh penyempitan dan pembengkakan saluran udara, sehingga dapat menghasilkan lendir ekstra.

Oleh karena itulah, asma pada umumnya sering membuat penderitanya sesak napas dan batuk yang berlebihan.

BACA JUGA:5 Jurusan Teknik Paling Diminati di Dunia, Ada Kampus TOP QS WUR 2024, Tertarik?

Penyakit ini dipicu oleh faktor lingkungan yang berupa polusi udara, suhu dingin, atau adanya serbuk sari.

4. Bronkitis

Gejalanya hampir sama seperti asma, Bronkitis juga merupakan penyakit yang berhubungan dengan polusi udara yang diakibatkan oleh bronkus, atau saluran udara, meradang dan teriritasi.

Penyebab penyakit Bronkitis biasanya dari iritasi udara yang meliputi asap, uap kimia, debu, serta infeksi virus.

BACA JUGA:4 Perbedaan Jurusan Ilmu Komputer dan Teknik Informatika, Ada Rekomendasi Kampusnya!

5. Penyakit Hati

Polusi udara ternyata juga mempengaruhi adanya risiko penyakit hati berlemak yang berkaitan dengan disfungsi metabolisme.

Penyakit ini terjadi karena penumpukan lemak di dalam hati, mengakibatkan peradangan dan jaringan paru, seperti halnya hepatitis yang disebabkan oleh infeksi maupun virus udara.

Demikian beberapa penyakit yang diakibatkan oleh polusi udara.

BACA JUGA:5 Kampus dengan Jurusan Bahasa Korea Terbaik di Indonesia, Ada di Kampus QS WUR 2024?

Maka dari itu, sebaiknya kita bisa mecegahnya dengan menjaga pola hidup sehat dan jangan lupa untuk minum air putih secukupnya, ya!*

Kategori :