Jurusan Kuliah Ini Tidak Bisa Digantikan Oleh Teknologi AI, Kenapa? Ini Alasannya

Jumat 11-08-2023,16:36 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Kedokteran

Walaupun sekarang ini teknologi robot banyak membantu dalam dunia kesehatan atau medis.

Tapi peran dokter sendiri tidak bisa tergantikan oleh teknologi AI karena perhatian dokter terhadap pasien yang tidak bisa dilakukan oleh robot.

Teknik Informatika

BACA JUGA:5 Kampus dengan Jurusan Antropologi Unggul di Indonesia, Ada Kampusmu?

Jurusan ini melibatkan pemahaman mendalam tentang teknologi informasi, pengembangan perangkat lunak, desain sistem, pemrograman, dan rekayasa perangkat keras.

Selain itu, jurusan ini melibatkan kemampuan untuk merancang dan mengembangkan perangkat lunak, sistem, dan aplikasi yang kompleks.

Pendidikan

Jurusan pendidikan memerlukan kemampuan dan keterampilan manusia yang tidak dapat sepenuhnya digantikan AI.

BACA JUGA:5 Kampus dengan Jurusan Bahasa Korea Terbaik di Indonesia, Ada di Kampus QS WUR 2024?

Meskipun teknologi dapat membantu dalam beberapa aspek pengajaran, tetapi keahlian, kreativitas, empati, dan pengalaman manusia tetap sangat penting dalam membantu murid untuk mencapai potensi mereka dalam proses belajar.

Hukum

Meskipun AI dapat membantu dalam beberapa aspek hukum, esperti membantu dalam penelitian hukum atau meproses dokumen, tetapi kemampuan manusia dalam interprestasi hukum yang kompleks, penilaian moral, pemahaman konteks sosial dan politik, komunikasi manusia yang kompleks, dn kreativitas dan nalar tetap menjadi faktor penting dalam praktik hukum.

Manajemen

BACA JUGA:5 Jurusan Teknik Paling Diminati di Dunia, Ada Kampus TOP QS WUR 2024, Tertarik?

Karena penggunan robot telah berkembang pesat dan berkembang, tentu membutuhkan seseorang yang berguna untuk mengelolanya.

Kategori :