Jadi Kota Wisata Olahraga, Ini Dia 6 Fasilitas Olahraga Mewah dan Terbesar yang ada di Kota Palembang

Minggu 03-09-2023,17:01 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

3. Jakabaring Aquatic Stadium

BACA JUGA:Inilah 5 Mall di Indonesia yang Punya Arena Ice Skating, Palembang Ada?

Masih di Kawasan Jakabaring Sport City Seberang Ulu Palembang, juga terdapat venue kolam renang Jakabaring Aquatic Stadium.

Kolam renang ini dibangun saat kota Palembang menjadi tuan rumah penyelenggaraan ASIAN Games pada tahun 2018 lalu.

Jakabaring Aquatic Stadium juga menjadi salah satu fasilitas olahraga kebanggaan wong Palembang. 

4. Danau Jakabaring

BACA JUGA:Akhir Tahun 2023 Beroperasi, Inilah Proyek Kerjasama Indonesia - Australia di Kota Palembang

Danau Jakabaring adalah danau buatan yang terletak di sekitar kompleks Jakabaring Sport City. 

Danau ini digunakan untuk berbagai kegiatan olahraga air, seperti dayung, kano dan berlayar. 

Selain itu, danau ini menjadi latar belakang yang indah untuk acara-acara di kompleks olahraga tersebut, menciptakan suasana yang menawan bagi para peserta dan penonton.

Dengan fasilitas olahraga yang mewah dan terbesar ini, tidak mengherankan bahwa Palembang telah berhasil menarik perhatian para pecinta olahraga dari seluruh dunia. 

Kota ini bukan hanya tempat bagi para atlet berprestasi, tetapi juga menjadi tujuan wisata unggulan bagi mereka yang ingin menikmati pengalaman olahraga yang tak terlupakan dan keindahan alam yang luar biasa di Sumatera Selatan, Indonesia.

BACA JUGA:4 Makanan Khas Palembang yang Berasal dari Singkatan, Ada yang Tahu Kepanjangan Tekwan?

5. JSC Bowling Center

Satu lagi venue olahraga yang ada di Kota Palembang adalah JSC Bowling Center. 

Bowling center menjadi satu dari sekian venue Asian Games yang kini sudah dibuka untuk umum. Letaknya ada di Jalan Silaberanti, kawasan JSC Palembang. Namun, lokasinya ini masih berada sebelum pintu masuk kawasan JSC.

Kategori :