Sulit Menabung? Ternyata Inilah 5 Penyebabnya, Apa Saja Ya

Minggu 10-09-2023,20:34 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

2. Kamu masih suka menghabiskan gaji demi pemenuhan keinginan

Keinginan memang merupakan sesuatu yang wajar bagi setiap orang. 

Banyak yang menyebut hal tersebut sebagai self-reward setelah berjuang keras selama ini.

Tetapi, hal tersebut akan menjadi butuk jika kamu melakukannya secara berlebihan.

BACA JUGA:Ingin Ajarkan Anak Menabung, Yuk Coba Tips Ini!

3. Kamu belum paham mengenai arti penting dari dana darurat

Dana Darurat merupakan salah satu aspek finansial yang wajib dimiliki oleh setiap orang. 

Ketika ada kondisi yang mendesak, kamu bisa menggunakan hal tersebut sebagai upaya pemecahan masalah.

Hal itu juga tidak akan menganggu kondisi keuanganmu.

Hal itu bisa dilakukan dengan menyisihkan sebagian gaji. 

Setelah mengenal dana darurat, kamu pasti akan lebih paham bagaimana caranya menghargai isi dompet. 

Kamu tidak akan semena-mena dalam mengeluarkan uang.

BACA JUGA:Full Senyum! Ini Deretan Shio yang Hoki dan Miliki Tabungan Melimpah di Tahun 2023

4. Kamu masih terbiasa mengeluarkan uang tanpa pertimbangan

Kamu masih sering mengeluarkan uang tanpa pikir panjang?  Jika gajimu masih pas – pasan, cobalah untuk menghentikan kebiasaan semacam ini sebab akan membuat kondisi keuanganmu menjadi tidak sehat.

Mengapa bisa begitu? Walaupun harga barang yang akan dibeli cukup murah, kamu tetap harus mempertibangkan terkait dampak jangka panjang untuk kondisi keuanganmu. 

Kategori :