5 Tempat Nasi Minyak Terenak yang Ada di Palembang, Soal Rasa Auto Ingin Nambah 2 Piring

Kamis 14-09-2023,10:48 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Trisno Rusli

3. Warung Nasi Uduk Ajeng

Di Palembang, Warung Nasi Uduk Ajeng, Pasar Atom adalah tempat makan yang wajib dikunjungi untuk menikmati hidangan nasi minyak.

Restoran ini terletak di Jalan Ratna, Lorong Pasar Atom, Bukit Kecil.

Hidangan yang dijual antara lain seperti nasi minyak, nasi minyak telur, dan lain-lain.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Tempat Sate Enak di Palembang, Harga Murah Kuah Kacangnya bikin Mau Nambah!

Semua nasi minyaknya diolah dengan bumbu dan cita rasa terbaik. Untuk harganya Rp13.000 aja.

4. Nasi Minyak dengan Ayam Bakar Madu

Salah satu restoran Palembang yang terkenal menyajikan menu nasi minyak enak adalah Ayam Bakar Madu yang berada di Sultan M Mansyur Raya.

Menu nasi minyak di sini tersedia dengan berbagai macam varian nasi minyak, lho.

BACA JUGA:Silaturrahim dengan Wapres, DPP LDII Paparkan Agenda Rakernas, Begini Agendanya!

Semua hidangan yang disediakan, memiliki rasa yang enak dan harga yang terjangkau, karena harganya Rp8.000 aja, nih.

5. Warung Biju

Salah satu tempat makan nasi minyak di Palembang ada di Warung Biju.

Lokasinya berada di Kelapa Gading, terletak di Ruko Siwa 02, Lantana No. 10 (sebelah JNE).

BACA JUGA:5 Daerah Ini Penghasil Kopi Terbesar di Sumatera Selatan, Ada yang Tau Daerah Mana?

Menu-menu yang ditawarkan cocok untuk dinikmati bersama teman, keluarga, dan sahabat, seperti nasi minyak, nasi minyak telur, dan nasi minyak biasa. Harganya Rp17.000.*

Kategori :