Kijang Innova Masih Jadi Primadona, Inilah 8 Mobil Bekas yang Menjadi Buruan Keluarga Indonesia

Kamis 28-09-2023,13:43 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

PALEMBANG, PALPRES.COM - Mobil bekas merupakan solusi yang tepat untuk memiliki mobil tanpa harus merogoh kocek yang dalam.

Kendaraan seperti mobil dan mootr, sangat penting untuk mempermudah mobilitas, terutama bagi mereka dengan gaji standar UMR.

Akan tetapi, sebelum memutuskan membeli mobil bekas, ada baiknya mencari tahu lebih lanjut tentang spesifikasi, harga dan jenis mobil yang sesuai dengan kebutuhan anda.

1. Kijang Innova

BACA JUGA:Alhamdulillah, Ada Bantuan Rp20.000.000 dari Kemensos untuk Warga Berciri Ini, Begini Cara Dapatnya!

Kijang Innova merupakan MPV keluarga yang tetap diburu.

Toyota Innova tetap menjadi primadona di pasar mobil bekas Indonesia.

Alasannya sederhana, mobil MPV ini sangat cocok sebagai kendaraan keluarga yang bisa menampung hingga 7 penumpang.

Toyota Innoova versi diesel adalah yang paling diminati lantaran harganya cenderung stabil.

BACA JUGA:Hidden Gem di Sumatera Selatan, Pantai Pasir Putih yang Mawarkan Pemandangan Menakjubkan, ini Lokasinya

Dengan mesin yang bertenaga, mobil ini menawarkan kenyamanan berkendara yang tak tergoyahkan, menjadikannya pilihan utama bagi banyak keluarga.

Harga jualnya di pasaran berkisar Rp185 juta hingga Rp350 jutaan.

2. Suzuki New Ertiga 2018

Mobil Suzuki New Ertiga merupakan pilihan terjangkau untuk keluarga.

BACA JUGA:Jarang Main di Jepang Lalu Mau Pindah ke Korea, Pratama Arhan Hanya Jadi Alat Marketing Suwon FC?

Kategori :