Mengungkap Rahasia Helm, Ternyata Helm Punya Batas Waktu Penggunaan, Berapa Lama?

Selasa 10-10-2023,14:30 WIB
Reporter : Firyansyah
Editor : Firyansyah

Padahal, mau celaka atau selamat, aman atau tidak bukan jarak yang menentukan. Kecelakaan tak pernah mengenal jarak.

BACA JUGA: BLT PKH dan BPNT Cair! Dana Rp400.000 Segera Masuk ke Rening BRI, BNI, BSI, dan Mandiri

BACA JUGA:Catat Tanggalnya! BLT BPNT via Pos Segera Cair, Masyarakat Miskin Terima Uang Gratis Rp600.000

Tanggal Produksi

Benarkah helm ada tanggal kadaluarsanya?

Setiap Pabrikan helm tidak pernah ada rekomendasi menuliskan tanggal kadaluarsa di dalam helm. 

Tanggal yang tertera didalam helm itu biasanya adalah tanggal produksi helm tersebut, bukan tanggal kadaluarsa.

BACA JUGA:Bansos Akhir Tahun 30 Kilogram Beras Disalurkan Mulai Senin Besok, Daftar Penerima Cek Disini!

BACA JUGA:Bansos Rp2.400.000 untuk Pemilik BPJS Kesehatan Siap Cair, Syaratnya Cek di Sini

Sayangnya untuk penerapan tanggal produksi, para produsen dalam negeri tidak menuliskannya.

Sebaliknya, pabrikan helm impor pasti ada tanggal produksinya. Sedangkan helm produksi dalam negeri biasanya hanya cap di bagian sterofom.

Itupun hanya tahun saja yang disertakan, hingga infonya kurang detail.

Pabrikan helm luar negeri menyarankan setiap 5 tahun sejak pemakaian, helm lebih baik di ganti.

BACA JUGA:Mobil Irit, CC Kecil Dibawah 100 Jutaan, Lebih Murah dari Agya dan Ayla 1.2

BACA JUGA:Pikir-Pikir dulu Tinggal Disini! 5 Daerah ini Biaya Hidupnya Termahal di Sumatera Selatan

Ada beberapa pabrikan yang memberikan jangka waktunya lebih lama, bisa sampai maksimal 7 tahun penggunaan.

Kategori :