Berparas Bak Bule Eropa, Inilah Suku Lamno di Aceh yang Miliki Mata Berwarna Biru!

Selasa 24-10-2023,21:22 WIB
Reporter : Zannuba Chavilla Andjari
Editor : Ella Sulistiana

PALEMBANG, PALPRES.COM- Benua Asia terkenal akan kecantikan kulit putih kuning langsat atau sawo matang, tak terkecuali bagi masyarakat Indonesia. 

Warna kulit memanglah beragam sesuai dengan gen dan sel tubuh masing-masing orang.

Kulit orang di daerah tropis biasanya sawo matang, berbeda dengan belahan dunia barat yang warna kulitnya putih.

Selain karena faktor keturunan, pernahkan kamu kamu terpikir adanya suku yang berkulit putih seperti bule?

BACA JUGA:Ada di Tengah Hutan, Dekat Kuburan Angker, Inilah Warung Terpencil di Kabupaten Cianjur

BACA JUGA:Kampung Unik di Sulawesi Tenggara, Warganya Asli Indonesia Tapi Bermata Biru dan Berambut Pirang, Kok Bisa?

Memangnya ada?

Tak hanya berkulit putih, namun layaknya bule yang memiliki rambut pirang, dan bola mata berwarna biru seperti orang Eropa.

Keanekaragaman suku dan budaya di Indonesia tidaklah terhitung jumlahnya. 

Dengan perbedaan yang menjadi ciri khas masing-masing.

BACA JUGA:Kampung Unik di Malang, Penuh Gambar 3D, Bikin Kamu Pengen Selfie Terus

BACA JUGA:4 Jenis Tanaman Hias Paling Keren Ada di Meja Kerja Anda, yuk Simak Ulasannya!

Termasuk suku adat satu ini yang memiliki keunikan tersendiri yang tidak dimiliki oleh suku lain, yakni penduduk sukunya yang berparas seperti bule.

Suku ini bernama suku Lamno yang bermukim di desa bernama Lamno, Kabupaten Aceh Jaya, Aceh.

Meskipun mayoritas penduduknya memiliki mata berwarna cokelat seperti mayoritas suku pada umumnya. 

Kategori :