10 Universitas Pencetak ASN Terbanyak di Indonesia, Unsri Urutan Berapa Ya?

Kamis 02-11-2023,10:07 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

PALEMBANG, PALPRES.COM – Berikut daftar 10 universitas pencetak ASN atau Aparatur Sipil Negara terbanyak di Indonesia. 

Universitas Sriwijaya ada di urutan berapa ya? 

Pekerjaan sebagai ASN menjadi primadona bagi kalangan anak muda zaman sekarang.

Selain menjanjikan kesejahteraan, adanya jaminan hari tua atau gaji pensiun makin membuat banyak anak muda berlomba-lomba melamar menjadi abdi negara. 

BACA JUGA:Terbantu Banget! Ini Keunggulan Kuliah di Kampus Universitas Terbuka

Akibatnya, untuk bisa diterima menjadi ASN, pelamar harus menjalani seleksi yang sangat ketat dengan saingan yang mencapai ribuan orang. 

Kondisi ini diperparah dengan formasi yang tersedia pada kompetensi pendidikan dibatasi.

Namun begitu, faktor pendidikan menjadi salah satu peluang agar bisa berkesempatan lolos seleksi CPNS.

Oleh sebab itulah, beberapa kampus terbaik di Indonesia memiliki reputasi yang baik terkait alumni yang paling banyak diterima menjadi ASN.

BACA JUGA:Lulusannya Langsung Kerja di Perusahaan Top, Inilah 5 Universitas dengan Jurusan Hukum Terbaik di Indonesia

Dilansir dari palpres.bacakoran.co, ada 15 kampus pencetak ASN terbanyak menurut BKN tahun 2020.

 

1. Universitas Terbuka (UT)

Universitas Terbuka ternyata merupakan kampus pencetak ASN terbanyak di Indonesia.

Seperti diketahui, proses perkuliahan yang diterapkan Universitas Terbuka adalah menyelenggarakan program pendidikan tinggi jarak jauh.

Kategori :