7 Penyebab Kuku Menguning dan Cara Mengatasinya, Pertanda Penyakit Berbahaya?

Selasa 28-11-2023,09:12 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

PALEMBANG, PALPRES.COM- Jika kamu mengalami kuku berwarna kuning, ini beberapa penyebab dan bagaimana cara mengatasinya.

Pada umumnya, kuku normal pada manusia berwarna putih bening. 

Namun, sebagian orang ada yang mengalami perubahan warna pada kukunya, salah satunya kuku menjadi warna kuning.

Memiliki kuku yang berwarna kuning dapat membuat kepercayaan diri menurun. 

BACA JUGA:Kerutan Wajah Langsung Hilang, Cobain 7 Brand Skincare Lokal Terbaik Ini, Hasilnya Bikin Glowing

Tak hanya itu, perubahan kuku dari putih bening menjadi kekuningan bisa menjadi pertanda adanya masalah kesehatan, lho.

Munculnya warna kekuningan pada kuku ini berasal dari bagian terluar yang keras, daging di bawah lempeng kuku, kutikula, lempeng kuku atau bidang berbentuk setengah lingkaran di ujung kuku.

Memiliki kuku yang berwarna kekuningan bisa terjadi pada siapa saja. Baik laki-laki maupun perempuan sama-sama mempunyai risiko. 

Namun, kondisi ini paling sering dialami oleh para lansia diatas 50 tahun.

BACA JUGA:Tak Hanya Bikin Putih! Ternyata Ini Manfaat Lain dari Veneer Gigi, Apa Aja Ya?

Setiap perubahan yang terjadi pada kuku, seperti perubahan warna harus dievaluasi oleh dokter kulit. 

Semakin cepat kamu menemukan penyebabnya, maka akan semakin cepat pula kamu bisa mengobati kukumu.

Lantas, apa saja yang menjadi penyebab kuku seseorang berubah warna menjadi kekuningan? 

Yuk, simak rangkumannya di bawah ini yang telah dikutip dari beberapa sumber:

BACA JUGA:Jangan Salah Ya! Ternyata Potong Kuku Ada Urutannya, Simak Penjelasan Ustad Adi Hidayat

Kategori :