Bedanya, jika isian dan resep cromboloni adalah manis, cronigiri lebih mengarah ke kudapan yang punya rasa asin.
Dilansir dari unggahan Instagram @lusiana_ berikut resep dan cara membuat cronigiri:
BACA JUGA:Enak Poll! Ini Resep Pempek Lenggang Panggang, Sekali Coba Pasti Ketagihan
BACA JUGA:Kebab Turki Ala Indonesia Ini Rasanya Bikin Nagih, Yuk Simak Cara Buatnya Disini
Cronigiri
Bahan:
- 100 gr tuna kaleng
- 100 gr mayones
- 1 sdm Japanese soy sauce
- 1/4 sdt lada hitam
- 2 lbr danish pastry
- 50 ml susu cair
- 1 btr kuning telur
- 1 lbr nori
- Cetakan segitiga kecil
- Baking paper