Inilah 8 Khasiat Minum Air Rebusan Daun Salam di Pagi Hari, Begini Cara Mudah Meramunya

Rabu 27-12-2023,20:51 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Daun salam dapat membantu meningkatkan kesehatan sistem kardiovaskular. 

Bahkan, kandungan flavonoid di dalam daun salam juga dapat menurunkan tekanan darah.

Konsumsi air rebusan daun salam secara teratur dapat membantu menurunkan tekanan darah dan kolesterol, mengurangi risiko penyakit jantung dan stroke.

BACA JUGA:WOW! Ternyata 7 Makanan Ini Dapat Memutihkan Gigi Secara Alami Lho, Gak Perlu Repot-repot Bleaching gigi

4. Menyembuhkan Peradangan di Lambung

Jika kamu sering mengalami masalah peradangan di lambung, air rebusan daun salam dapat menjadi obat yang alami. 

Senyawa-senyawa aktif dalam daun salam membantu mengurangi peradangan di saluran pencernaan.

Dan membantu menyembuhkan luka lambung, dan mengurangi gejala gastritis.

BACA JUGA:Waspada! Kenali Gejala Penyakit Tiroid yang Ga Boleh di Sepelekan, Bisa Bahayakan Kesehatan

5. Kesehatan Jantung

Manfaat daun salam juga melibatkan kesehatan jantung. 

Kandungan nutrisi dalam daun salam dapat membantu menjaga elastisitas pembuluh darah.

Lalu mengurangi risiko aterosklerosis, dan menjaga detak jantung yang sehat.

BACA JUGA:Penyakit Ogah Mendekat, Inilah 12 Manfaat Kangkung untuk Kesehatan Tubuh dan Kulit, Apa Aja Ya?

6. Meredakan Stre

Minum air rebusan daun salam memiliki efek menenangkan yang dapat membantu meredakan stres. 

Kategori :