9 Khasiat Memakai Batu Akik Jasper untuk Para Wanita

Senin 01-01-2024,12:31 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

PALEMBANG,PALPRES.COM- Inilah 9 khasiat memakai batu akik jasper untuk Wanita.

Pernahkan anda melihat jenis batu akik Jasper?

Batu Akik Jasper adalah salah satu batu mulia dengan warna dan motif yang khas yaitu bercorak totol-totol.

Biasanya batu Jasper dipakai sebagai aksesoris seperti cincin dan kalung.

BACA JUGA:Target KUR 2024 Rp300 Triliun, Inilah Cara Pengajuan di 3 Bank BUMN, Jangan Sampai Ketinggalan

BACA JUGA:Astrologi Tiongkok Ungkap 6 Shio Sukses Finansial di Tahun 2024, Siap Boyong Keluarga Liburan!

Selain untuk mempercantik penampilan, batu Jasper juga memiliki banyak khasiat dan keistimewaan.

Tercatat ada 9 khasiat yang bisa dirasakan jika memakai batu ini. 

Apalagi untuk para Wanita, batu Jasper dikenal memiliki banyak manfaat untuk Kesehatan, salah satunya Kesehatan mental.

Daerah penghasil batu Jasper di Indonesia adalah Wojo, Sulawesi Selatan.

BACA JUGA:Awal Tahun 2024, Skutik Barunya Belum Rilis Tapi Bikin Honda Terpojok, Kenapa? Ini Alasannya

BACA JUGA:Inilah 7 Motor Listrik Terbaik Buatan Indonesia, Kualitasnya Jangan Diragukan Lagi!

Berikut ini 9 khasiat memakai batu akik jasper bagi para Wanita:

1. Pembersih Energi Negatif

Membersihkan energi negatif, menstabilkan aura, menenangkan saraf, dan meningkatkan fokus serta mengurangi mimpi buruk.

Kategori :