10 Kota Paling Indah di Indonesia, yang Banyak Tempat Wisata Instagramable

Jumat 02-02-2024,04:06 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Ella Sulistiana

Sebagai salah satu kota terindah di Indonesia Ubud menjadi kota istimewa bagi pencinta alam dan seni.

Karena Ubud menawarkan pemandangan sawah yang sangat menakjubkan dan budaya Bali yang otentik. 

Suasananya memberikan kedamaian dan keindahan yang menenangkan siapa pun kesini.

BACA JUGA:6 Wisata Religi yang Populer di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Momen Ramadan

5. Manado

Manado merupakan kota yang terletak di ujung utara Pulau Sulawesi. 

Kota ini memiliki keindahan bawah laut serta terumbu karang yang spektakuler dan kehidupan laut yang beragam.

Kota ini juga menawarkan keindahan panorama kota dan laut yang sangat memukau.

BACA JUGA:8 Wisata Sejarah Terbaik di Jakarta Pusat, Referensi Tempat Liburan Sambil Belajar

6. Bandung

Kalau berbicara tentang kota terindah di Indonesia, rasanya kurang lengkap kalau Kota Bandung tidak termasuk.

Kota yang dikenal sebagai Paris van Java ini memiliki kombinasi indah yang sempurna antara keindahan alam, arsitektur sejarah menarik, dan banyak UMKM kreatif di dalamnya.

7. Malang

BACA JUGA:HTM Mulai 3 Ribu, Ini 6 Tempat Wisata Unik dan Populer di Lampung, Sering Dikunjungi Anak Muda untuk Liburan

Kota terindah selanjutnya yaitu Kota Malang. Kota yang terkenal dengan suasana sejuk dan menenangkan ini cocok dijadikan tempat healing.

Terletak di Jawa Timur, Malang menawarkan banyak keindahan alam yang memukau, seperti Coban Rondo dan Gunung Bromo.

Kategori :