Buruan Beli! Honda Stylo 160 Resmi Mejeng di Dealer, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkapnya

Jumat 02-02-2024,14:52 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Iqbal DJ

PALPRES.COM- Akhirnya skuter matik yang ditunggu-tunggu masyarakat Indonesia dari pabrikan Honda resmi mengaspal dan mejeng di dealer seluruh Indonesia.

Bagaimana tidak main dealer resmi Honda yakni Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan skutik terbarunya yaitu Honda Stylo 160.

Honda sendiri menyematkan pada motor skutik mengadopsi segmen retro dengan kapasitas mesin 160 cc.

Artinya pada segmen skutik retro, Honda Stylo 160 menjadi pertama dari pabrikan asal negeri Sakura tesebut.

BACA JUGA:Honda Stylo 160 Segera Mengaspal di Indonesia Febuari 2024, Bikin Yamaha Lexi 155 Sulit Bernafas!

BACA JUGA:Buat Kaget, Honda Rilis Motor Unik, Tampilan Moto Sport Tapi Bermesin 110 Cc

Untuk dapur pacu yang dimiliki Honda Stylo 160 ini sama seperti Honda Vario 160 cc memiliki 4 katup, eSP+.

Tidak hanya itu saja, mesin yang diklaim itu bisa menghasilkan tenaga cukup besar yakni 11,3 kW pada 8.500 RPM dengan torsinya secara maksimum itu 13,8 Nm pada 7.000 RPM.

Konsumsi bahan bakar dari Honda Stylo 160 ini tergolong irit mempunyai konsumsi 45 kilometer per liter.

Dengan tangki yang bisa memuat bahan bakar mencapai 5 liter serta ruang penyimpanan atau kompartemen sebanyak 16,5 liter.

BACA JUGA:Honda Vario 160 Edisi Spesial Tahun 2024 Resmi Mengaspal, Ini Baru Keren

BACA JUGA:Skuter Listrik Mirip Vespa Matic, Honda V Sun V3 Hadir dengan Harga Jual Murah di Bawah 20 Jutaan

Honda merilis dua varian untuk skutik Stylo 160 ini yakni CBS dan ABS.

Hanya saja keduanya mempunya spesifikasi yang sangat sama.

Stylo 160 pun menggunakan desain lampun LED dengan bentuknya batok persegi enam.

Kategori :