Kabar Gembira, Bansos BPNT Cair Lewat 4 ATM Bank Berikut, Cek Daftarnya!

Sabtu 03-02-2024,04:07 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

Hal serupa juga berlaku bagi BLT EL Nino, bansos tambahan pengganti BLT Mitigasi.

Dengan sasaran 18,8 juta KK (Kartu Keluarga) yang terdata pada P3KE Kemiskinan Ekstrem, dimana akan diaslurkan dalam 2 tahap. 

Tahap 1 (Januari - Maret). 

BACA JUGA:Bansos Pangan dan BLT Mitigasi Cair Februari Ini, Bagaimana dengan PKH serta BLT BPNT?

BACA JUGA:Info Penting! 3 Bansos Ini Fix Cair di Februari 2024, Ini Daftarnya

Tahap 2 (April - Juni). 

Total dana yang dibagikan Rp1.200.000.

Dengan rincian per bulan Rp200.000,-.

Juknis penyaluran akan dikembalikan ke PT.Pos Indonesia, dan diambil di kantor Pos terdekat yang ada disekitar domisili penerima bantuan tersebut.

BACA JUGA:Bansos Pangan 10 Kg dan Pangan Mitigasi 2024, Apa Bedanya? Cek Penjelasannya Berikut

BACA JUGA:Rincian Jadwal Pencairan Bansos PKH Tahap 1 2024, KPM Siap-siap Dana Bantuan Rp750.000 Cair di Tanggal Ini

Untuk mengetahui daftar penerima, kamu masih bisa mengakses melalui www.cekbansos.go.id. cuma lewat handphone. 

Pertama yang harus dilakukan adalah buat akun terlebih dahulu. 

Jika sudah selesai kamu tinggal masuk saja pada akun tersebut. 

Dengan cara memasukan nomor NIK dan KK. 

BACA JUGA:SIAP-SIAP! 3 Bansos Positif Cair Awal Februari 2024, Berikut Nominal dan Daftar Penerimanya

Kategori :