Sebelum membelikan kado untuknya coba amati dia lebih suka mendengarkan musik menggunakan earphone wireless atau menggunakan earphine dengan kabel.
Setelah itu pilih headphone atau earphone dengan kualitas terbaik agar lebih awet dan tahan lama.
4. Boneka Couple
BACA JUGA:Khusus Valentine! DANA Gratis Rp50.000 Cair ke Akunmu, Klik Link Ini
Rekomendasi selanjutnya kamu bisa memilih boneka couple.
Dijamin pasangan kamu pasti senang dan meleleh ketika diberi kado ini.
Karena wanita cenderung lebih suka dengan barang-barang couple seperti ala-ala Korea.
Meskipun terkesan untuk anak-anak tidak ada salahnya kalau kamu membeli boneka lucu dan gemes karena dapat dipeluk dan bisa menjadi teman tidurnya.
BACA JUGA:6 Cara Menikmati Waktu di Hari Valentine Bersama Orang Terkasih
BACA JUGA:Resep Pie Brownies, Untuk Orang Terkasih di Hari Valentine
5. Makan Malam Romantis
Kalau kamu memiliki waktu senggang dan isi kantong yang cukup di hari Valentine.
Tidak ada salahnya kalau kamu mengajak pasangan kamu untuk makan bersama.
Ajak pasangan kamu menghabiskan waktu bersama dengan menikmati hidangan lezat dan pemandangan yang indah.
BACA JUGA:Bikin Baper! 20 Ucapan Hari Valentine Romantis Cocok untuk Pasangan Kamu