Tetapi, karir Jackson menurun akibat ia semakin kecanduan alkohol dan obat-obatan terlarang, sementara karir Ally semakin cerah.
Puncak masalah terjadi ketika Ally dihadapkan untuk memilih untuk merawat Jackson atau fokus terhadap karirnya sebagai penyanyi dan penulis lagu.