Bisa Jadi Ladang Cuan! Ini 12 Peluang Usaha Menjanjikan di Bulan Ramadan 2024, Dijamin Untung Besar

Kamis 22-02-2024,12:23 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Bethanica

Ketupat seringkali dijadikan simbol Hari Raya Idul Fitri. 

Gak ada ketupat, kurang afdol. Namun sebelum Lebaran, menu ketupat kerap disajikan saat tradisi kunutan.

Biasanya di pertengahan puasa Ramadhan. 

Ketupat dimakan bersama opor ayam atau sayur labu siam. 

Sehingga emak-emak membutuhkan kulit ketupat untuk membuat menu ini.

Kalau bisa membuat ketupat, kamu bisa menjajal bisnis ini. 

Modalnya pun cukup kecil kok, kira-kira untuk satu ketupat, hanya butuh modal sebesar Rp 1.000 saja. 

Tetapi kamu bisa menjualnya hingga 2 kali lipat sesuai harga di pasaran.

 

9. Menjual Baju Muslim

Tidak dapat dipungkiri, salah satu usaha yang menguntungkan selama bulan Ramadan yang bisa Kamu coba salah satunya yaitu menjual pakaian muslim. 

Hal ini dikarenakan bulan Ramadan baik pria dan wanita menggunakan baju muslim dan tertutup dalam kesehariannya.

Sama seperti usaha katering, jika usaha pakaian muslim ini berkembang dengan baik, maka bisa jadi Kamu menjadikannya sebagai bisnis tetap Kamu.

Untuk memulai usahanya, ada berbagai cara yang dapat Kamu lakukan hanya dengan modal kecil bahkan tanpa mengeluarkan modal sama sekali. 

Kamu bisa menjadi dropshipper atau reseller.

 

Kategori :