Samsung Galaxy S21 FE 5G adalah HP dengan kamera telefoto yang dilengkapi dengan tiga kamera belakang, yaitu kamera ultra-wide 12 MP.
Lalu kamera wide 12 MP, dan kamera telefoto 8 MP yang mendukung 30x Space Zoom.
Kamera telefoto ini memiliki aperture f/2.4 dan memungkinkan pengguna untuk mendapatkan gambar dengan sekitaran yang lebih jauh.
HP ini juga dilengkapi dengan kamera selfie 32 MP yang terletak di punch hole.
BACA JUGA:HP Infinix Note 40 Pro 5G Ramaikan Pasar Indonesia, Ini Spesifikasi dan Prediksi Harganya
BACA JUGA:Dibanderol 3 Jutaan, Begini Spesifikasi Gahar Infinix GT 10 Pro, HP Gaming dengan Kualitas Jempolan
5. vivo X80 (Rp7.499.000)
Vivo X80 adalah HP dengan kamera telefoto yang mengandalkan kamera sebagai fitur unggulannya.
Kamera telefoto terdapat pada model Vivo X80 dan dilengkapi dengan kaca lensa buatan Zeiss.
Spesifikasi kamera telefoto Vivo X80 adalah 12 MP (f/1.85).
BACA JUGA:Infinix Note 40 Segera Rilis, Ini Bocoran Spesifikasi dan Harganya
6. OPPO Reno10 Pro 5G (Rp7.999.000)
Oppo Reno10 Pro 5G adalah HP dengan kamera telefoto portrait untuk memenuhi kebutuhan yang ingin memiliki HP dengan kamera andal.
Kamera telefoto ini memiliki sensor 64 MP dan dilengkapi dengan fitur High Dynamic Range (HDR) yang membantu pengguna menangkap komposisi cahaya dan bayangan yang natural di setiap foto potret.
Kamera ini juga dapat mengatur bukaan kamera pada mode potret antara f1.4 dan f16, sehingga efek bokeh dan depth of field yang sesuai dapat didapat.