Karena saldo DANA Rp700 Ribu ini juga bisa kamu gunakan untuk membeli kebutuhan lebaran.
BACA JUGA:Pinjaman KSM Non KUR dari Bank Mandiri Cair Rp50 Juta, Pengajuan Bisa Lewat Aplikasi Livin’
BACA JUGA:Ajukan Pinjaman KSM Mandiri 2024 di Livin Cair Rp500 Juta Tanpa Jaminan, Apa Syaratnya?
Selain itu kamu juga mendapatkan peningkatan skill karena telah menyelesaikan pelatihan dari program Prakerja 2024 ini.
Perlu dicatat, Saldo DANA Rp700 Ribu ini hanya diperuntukkan bagi peserta yang lolos seleksi program Kartu Prakerja 2024 untuk gelombang 63 dan 64.
Apabila kamu belum pernah mendaftar program ini, masih ada kesempatan kok.
Kamu bisa mendaftar Prakerja 2024 pada gelombang berikutnya.
BACA JUGA:THR PNS Naik, Ada yang Terima Rp123 Juta, Ini Sosok dan Instansinya
Karena sebentar lagi Pendaftaran untuk Prakerja Gelombang 65 akan segera dibuka.
Segera daftar jadi peserta dan dapatkan Saldo DANA Rp700 Ribu dari pemerintah.
Pendaftaran bisa melalui laman resmi www.prakerja.go.id.
Berikut ini cara mendaftar Program Kartu Prakerja 2024:
BACA JUGA:SAH! Jokowi Resmi Tetapkan THR 2024 PNS TNI POLRI dan Pensiunan, Segini Nominalnya
- Buat akun dengan memasukkan alamat email serta password.
- Verifikasi KTP dan KK dengan memasukkan 16 digit NIK, 16 digit nomor KK, dan tanggal lahir.
- Isi data diri.