Ajudan Prabowo, Mayor Teddy Jabat Wadanyonif Para Raider 328/Dirgahayu

Kamis 14-03-2024,11:07 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Iqbal DJ

"Ada 348 orang pamen berpangkat kapten atau mayor dan keputusan tersebut yang mendapatkan promosi atau mutasi," jelasnya.

BACA JUGA:Alhamdullilah 17 Tahun Mangkrak Pembangunan Jalan Tol dalam Kota Bandung Dilanjutkan Tahun Ini

BACA JUGA:Siap-Siap Pertalite Akan Dibatasi, Berlaku Tahun Ini

Mengenal Sosok Mayor Teddy

Nama lengkap Mayor Teddy adalah Teddy Indra Wijaya. Sosok gagah ajudan Menhan Prabowo Subianto ini memang tengah menjadi perbincangan publik, terlebih ketika aksinya melakukan pengawalan. 

Mayor Teddy Indra Wijaya juga merupakan perwira TNI yang tergabung dalam Komando Pasukan Khusus (Kopassus).

Ia adalah alumni SMA Taruna Nusantara, Magelang, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Punya Terowongan Kembar, Inilah Jalan Tol Pertama Berteknologi Geofoam di Indonesia

BACA JUGA:Raih Hadiah Ratusan Juta! Kemenag Menggelar Sayembara Penulisan Buku Keagamaan Islam yang Menginspirasi

Setelah lulus SMA, Teddy melanjutkan pendidikan di Akademi Militer (Akmil) dan lulus tahun 2011.

Selama tiga tahun berkiprah di dunia militer, karier Teddy melesat bak anak panah. 

Saat masih berpangkat Letnan Satu (Lettu), ia sudah dipercaya untuk menjadi ajudan Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada periode 2014-2019.

Setelah lima tahun menjadi asisten ajudan Presiden Jokowi, Teddy kemudian melanjutkan pendidikan di US Army Ranger School di Fort Benning, Amerika Serikat.

BACA JUGA:Petani 2 Desa di Bandung Bersyukur, Jalur Transportasi Penghubung Desa Kini Telah Membaik

BACA JUGA: Cara PHE Jalankan Peran di Era Transisi Energi Dengan Melakukan Eksplorasi Masif dan Agresif

Ia menjadi lulusan terbaik dan mendapatkan gelar serta dua penghargaan yakni Commandant List Award dan Gold APFT (Army Physical Fitness Test).

Kategori :