10 Jurusan Kuliah Langka di Indonesia Beserta Kampus, Prospek Karir Tinggi, Berminat?

Minggu 24-03-2024,10:25 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Jurusan ini mempelajari dan mengembangkan keilmuan konsumen.

BACA JUGA:7 Jurusan Paling Diminati di UGM, Bisa Jadi Referensi SNBP dan SNBT 2024, Cek Daya Tampungnya Disini!

BACA JUGA:8 Kampus Negeri yang Paling Banyak Pilihan Jurusan Kuliah di Indonesia, Ada yang Capai 101 Jurusan

Serta perilaku ekonomi keluarga dalam pengalokasian sumber daya untuk mencapai tingkat kesejahteraan.

Peluang kerja lulusan jurusan ini cukup luas, dengan peluang untuk menjadi konsultan bidang keluarga, tumbuh kembang anak, dan pemberdayaan wanita.

Lalu akademisi, pengelola pendidikan anak usia dini, peneliti di bidang keluarga, tumbuh kembang anak, dan konsumen, serta spesialis riset pemasaran konsumen.

2. Teknik Nuklir

BACA JUGA:7 Jurusan Kuliah Paling Banyak Dicari di Sektor Pertambangan, Nomor Terakhir Peluang Anak IPS

BACA JUGA:7 Jurusan Kuliah Terfavorit di Universitas Indonesia, Referensi Calon Mahasiswa 2024, Segini Jumlah Peminatnya

Jurusan Teknik Nuklir merupakan jurusan kuliah langka di Indonesia, yang hanya ada di Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Universitas Gadjah Mada (UGM).

Ini adalah jurusan teknik yang mencakup ilmu pengetahuan dan teknologi nuklir, yang sangat penting dalam bidang Engineering dan ilmu. 

Program studi ini diharapkan menghasilkan lulusan yang mampu menguasai kenukliran, baik dari sudut pandang teknik maupun ilmu.

3. Manajemen Industri Katering

BACA JUGA:Jadi Jurusan Primadona di Era Digital, Ini 7 Kampus Favorit dengan Jurusan Sains Data di Indonesia, Berminat?

BACA JUGA:7 Jurusan dengan Biaya Kuliah Termurah, Lengkap Nama Kampus dan Biaya UKT, Lulus Kuliah Bisa Langsung Kerja

Jurusan Manajemen Industri Katering merupakan jurusan kuliah langka di Indonesia, yang hanya ada di Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).

Kategori :