2. Surya Paloh
Surya Paloh merupakan politikus sekaligus pengusaha kaya yang juga mempunyai pesawat jet pribadi.
Bukan hanya satu, dirinya mempunyai dua pesawat yakni British Aerospace BAe 146 dan Embraer 190 dengan harga masing-masing Rp346 milliar dan Rp411 miliar.
Menariknya, British Aerospace BAe 146 milik Surya Paloh ini cukup istimewa lantaran hanya diproduksi hingga tahun 2021 saja.
BACA JUGA:Daftar Tarif Tol Trans Jawa Selama Mudik Lebaran 2024, Jakarta Sampai Jatim Rp943 Ribu
Pesawat ini memuat 112 penumpang yang merupakan pesawat bersejarah yang dulu sempat dipakai Ratu Elizabeth.
3. Jusuf Kalla
Selain dikenal sebagai pendamping Jokowi era 2014-2019, namun Jusuf Kalla jjuga cukup bersinar di kalangan pebisnis.
Politisi asal Bone Sulawesi Selatan ini bahkan memiliki julukan Pengusaha Bisnis Indonesia Bagian Timur.
BACA JUGA:5 Kuliner Khas Ogan Komering Ulu yang Menggugah Selera, Wajib Coba Kopi Durian yang Creamy
Dengan harta yang menumpuk, tak heran jika Jusuf Kalla mempunyai pesawat pribadi.
Jusuf Kalla punya British Aerospace BAe 146 dengan kapasitas tampung 64 orang penumpang.
Menariknya, pesawat ini sudah disewakan untuk umum sebagai bagian dari bisnisnya.
4. Hashim Djojohadikusumo
BACA JUGA:Keren! Motor Skuter Listrik EV1 dan NX Ini Karya Anak Bangsa, Desainnya Mirip Vespa Sprint
Pengusaha yang merupakan adik Prabowo Subianto ini juga memiliki pesawat pribadi.