Resep Viral: Cara Membuat Milk Bun Thailand, Tekstur Selembut Kapas dengan Rasa Susu Menggugah Selera

Sabtu 20-04-2024,06:56 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

Bahan whip cream:

- 70 gr bubuk whip cream

- 140 ml air es

Bahan taburan:

- 50 gr susu bubuk

- 50 gr krimer

BACA JUGA:Dari Donat Hingga Cookies, Ini 5 Kudapan yang Cocok untuk Teman 'Ngeteh' di Sore Hari, Mana Favoritmu?

BACA JUGA:Lezatnya Brownies Panggang Untuk Teman 'Ngeteh' di Sore Hari, Begini Cara Membuatnya, Lembut dan Manis!

Cara membuat:

1. Siapkan panci dan hangatkan susu, namun jangan terlalu panas sebab bisa merusak ragi

2. Siapkan wajan kecil dan cairkan mentega dan biarkan agak mendingin

3. Masukkan gula, tepung terigu, garam, dan gula di dalam wadah bersar

4. Larutkan ragi instan ke dalam susu hagat dan aduklah hingga larut dengan sempurna, lalu bairkan beberapa saat

5. Tuangkan larutan ragi ke dalam campuran tepung, masukkan mentega cair dan juga telur, lalu aduklah hingga sampai terbentuk adonan yang elastis dan halus

6. Jika adonan dirasa terlalu lengket maka tambahkan sedikit tepung hingga adonan dirasa pas

7. Tutuplah adonan dengan kain bersih dan biarkan adonan mengembang selama 1-2 jam

Kategori :