8. Setelah adonan menjadi mengembang, bagilah adonan ke loyang yang telah dilumuri dengan mentega ataupun kertas roti.
9. Biarkan adonan kembali mengembang selama 30 hingga 45 menit
10. Panaskan oven di suhu 180 derajat Celcius
11. Pangganglah roti selama 15 hingga 20 menit atau sampai roti berubah menjadi kecokelatan
12. Biarkan roti dingin sejenak dan taburi dengan susu bubuk sesuai dengan selera sebelum disajikan.
13. Milk bun pun siap disajikan