Ternyata, Nabi Muhammad Ga Suka Warna Ini Lho, Simak Penjelasan Lengkapnya!

Rabu 24-04-2024,22:40 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

Nabi Muhammad SAW menyukai warna putih juga bukan tanpa alasan. 

Hal ini bisa dijelaskan pada sabda Rasulullah SAW yang bilang kalau warna putih itu adalah warna terbaik karena pakaian berwarna putih akan tampak lebih baik dan tampak lebih bersih. 

Selain putih, ada juga nih warna kesukaan nabi Muhammad SAW.

BACA JUGA:Bagaimana Niat Mengganti Puasa Ramadan yang Batal Karena Haid?

BACA JUGA:Bulan April Ini Jangan Lupa Puasa Sunnah Syawal dan Ayyamul Bidh Ya, Sangat Besar Pahalanya

Nah, berdasarkan pernyataan dari Anas bin Malik, warna kesukaan nabi Muhammad SAW selain putih adalah warna hijau. 

Ada satu cerita nih yang mana Rasulullah SAW memerintahkan sahabatnya pada hari lebaran untuk memakai pakaian berwarna putih dan hijau.

Selain hijau dan putih, nabi Muhammad SAW juga suka dengan warna hitam. 

Ini berdasarkan pada riwayat Ibnu Ady dari Jabir RA yang bilang kalau suatu waktu Rasulullah SAW memakai serban yang berwarna hitam. 

BACA JUGA:Lebaran Tiba! Inilah 10 Adab Bertamu dalam Islam, Terapkan Saat Hari Raya Idul Fitri

BACA JUGA:Arti Minal Aidin Wal Faidzin, Ini Ucapan Selamat Idul Fitri dalam Bahasa Indonesia, Arab dan Inggris

Nabi Muhammad SAW juga menyukai warna merah, lho. 

Ini juga berdasarkan pada riwayat Ibnu Ady dari Jabir RA yang bilang kalau pada hari lebaran dan hari Jum'at, Rasulullah SAW memakai pakaian yang bercorak warna merah. 

Menurut Hadits Imam Bukhari yang diriwayatkan oleh Ibnu Abbas RA, nabi Muhammad SAW juga suka banget sama warna abu-abu. 

Dari riwayat ini, terdapat pernyataan kalau suatu waktu Rasulullah SAW keluar rumah memakai balutan kain kepala berwarna abu-abu. 

BACA JUGA:Terlihat Sepele Tapi Bikin Dosa, Inilah Beberapa Larangan di Hari Raya Idulfitri

Kategori :