5 Fakta Menarik Kota Pariaman, Satu-Satunya Kota Tanpa Cina! Benarkah?

Kamis 25-04-2024,05:20 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Mujianto

Pilihan destinasi wisata di Kota Pariaman cukup lengkap.

Tidak hanya keindahan pantai namun juga memiliki destinasi wisata yaitu Hutan Manggrove di tengah Kota Pariaman.

Atau lebih dikenal juga sebagai Pariaman Manggrove dengan jarak 2 km dari pusat Kota Pariaman.

Destinasi wisata yang satu ini berada di Desa Simpang Apar, Pariaman Utara.

BACA JUGA:Batu Malin Kundang Benar dari Kutukan? Berikut Ini Destinasi Wisata di Sumatera Barat Berbau Legenda

Selain menggunakan kendaraan pribadi, kalian juga bisa bersepeda yang disewa di pantai Guantariah menuju Hutan Manggrove ini atau bisa juga naik angkutan dengan tujuan Simpang Apar Pariaman.

3. Kota Tanpa Cina 

Tidak seperti kota lain yang ada di Indonesia di mana banyak terdapat komunitas Cina atau Kampung Cina.

Nah di kota Pariaman tidak akan ditemukan komunitas Cina.

BACA JUGA:Wisata Terpopuler di Sumatera Barat, Kelok 44 Punya Keindahan Alam Memukau dan Menantang

Padahal dulunya orang Cina cukup banyak bermukim di Pariaman.

Namun pada akhirnya akibat gesekan rasial dengan penduduk pribumi.

Seluruh komunitas Cina yang ada di Pariaman hengkang menyelamatkan diri ke berbagai daerah.

Aset mereka pun ditinggal begitu saja dan beberapa waktu kemudian dijual murah melalui perantara.

BACA JUGA:Disebut Mirip Grand Canyon Amerika Serikat, Ini 5 Destinasi Wisata Alam Sumatera Barat, Bak Surga Tersembunyi

Kekecewaan pribumi pada komunitas Cina bermula dari diketahuninya lokasi perjuangan pribumi oleh tentara Jepang.

Kategori :