Fire Brigade Kilang Pertamina Plaju Siap Hadapi Keadaan Darurat, 9 Unit Pemadam Kebakaran Standby

Rabu 08-05-2024,11:51 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

BACA JUGA:Bantu Kebutuhan Energi Industri, PGN Optimalkan LNG, Antisipasi Risiko Geopolitik

BACA JUGA:PHE Menjamin Kesempatan yang Setara bagi Perempuan Dalam Menjaga Ketahanan Energi Negeri

Seperti program Masyarakat Sayang dan Cinta Kilang (MangCik) untuk mensosialisasikan risiko-risiko keadaan darurat di kilang dan potensinya untuk warga terdekat.

Ada juga Motor Wak Jago berikut kelompok masyarakat yang diberdayakan perusahaan untuk disiagakan sewaktu-waktu.

Jika terjadi bencana kebakaran di pemukiman warga Plaju yang lumayan padat dengan rumah-rumah penduduk.

 

Kategori :