5 Jenis Penyakit yang Menyerang Sistem Reproduksi, Kaum Hawa Wajib Waspadai Sejak Dini

Kamis 09-05-2024,18:28 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Bethanica

PALPRES.COM- Sistem reproduksi perempuan adalah salah satu aspek penting dalam kesehatan mereka. 

Namun, terdapat sejumlah penyakit yang dapat mempengaruhi sistem reproduksi perempuan secara signifikan. 

Penyakit-penyakit ini dapat bervariasi mulai dari infeksi hingga gangguan hormonal yang kompleks. 

Oleh karena itu, sebagai perempuan perlu mengetahui jenis-jenis penyakit yang dapat memengaruhi sistem reproduksi agar dapat mencegah, mendeteksi, dan mengelolanya dengan tepat.

BACA JUGA:4 Jenis Penyakit Kanker Langka, Sering Diidap Sejak Dini, Penting Awasi Kesehatan Anak-anak

BACA JUGA:7 Jenis Penyakit yang Sering Menyerang Perkutut dan Cara Mengobatinya

Berikut sejumlah jenis penyakit perempuan yang menyerang sistem reproduksi.

1. Endometriosis

Endometriosis adalah penyakit pada sistem reproduksi wanita yang disebabkan oleh tumbuhnya jaringan abnormal yang mirip dengan lapisan dalam dinding rahim di luar rahim. 

Kondisi ini menyebabkan reaksi inflamasi kronis dan dapat mengganggu fungsi reproduksi. 

BACA JUGA:Sering Dianggap Gulma, 7 Tanaman Liar Ini Berkhasiat Mengobati Berbagai Jenis Penyakit

BACA JUGA:4 Jenis Penyakit yang Ditandai dengan Adanya Benjolan di Leher, Wajib Tahu

Gejala endometriosis dapat bervariasi, termasuk nyeri haid, infertilitas, nyeri saat berhubungan seksual, gangguan pada siklus menstruasi, dan ketidaknyamanan saat buang air besar.

Prevalensi endometriosis cukup tinggi, mencapai 190 juta kasus di dunia, dengan 6-10 persen ditemukan pada wanita usia reproduktif. 

2. Displasia Serviks

Kategori :