Selalu Ramai! 6 Tempat Makan Laksan Terenak di Palembang, Kuah Santannya Bikin Nendang di Lidah

Selasa 21-05-2024,14:56 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

PALEMBANG, PALPRES.COM - Jika saat ini kamu ingin makan laksan, ada 6 tempat makan terenak di Palembang nih.

Perjalanan kamu belum lengkap jika belum mampir ke tempat makan laksan terenak di Palembang.

Selain makanannya yang enak tempat yang ditawarkan juga bersih dan pastinya murah.

Jangan heran jika di tempat laksan terenak di Palembang ini jadi favorit wong kito menyantap makanan khas.

BACA JUGA:Rekomendasi 7 Tempat Makan Pilihan di Palembang Icon Terbaik, Dari Makanan Khas Jepang Hingga Cina Ada

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Tempat Makan Khas Bandung yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung, Soal Rasa Ga Usah Ragu

Disadur dari berbagai sumber, kuy simak tempat makan laksan terenak di Palembang. 

1. Pempek Vico


Pempek Vino jadi tempat makan laksan terenak di Palmebang.-Maps/Dwi Ismiyana Putri-

Pempek Vico adalah tempat laksan terenak di Palembang pertama yang harus kamu kunjungi.

Tempat makan laksan terenak terletak di Jalan Letkol Iskandar, 24 Ilir.

Menu yang disajikan pun beragam, seperti laksan, pempek, kapal selam, lenjer, tekwan dan model.

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Kedai Makan Sempol Ayam di Palembang, Dagingnya Full dan Saosnya Mantap, Mulai Rp1.000an Aja

BACA JUGA:Berikut Ini Cara Mudah Bikin Burgo Makanan Khas Provinsi Sumsel Lengkap dengan Bahan dan Cara Masaknya

2. Pempek Lince

Kategori :