PALEMBANG,PALPRES.COM- Prakiraan cuaca wilayah Sumatera Selatan (Sumsel) pada hari ini Rabu, 22 Mei 2024.
Dilansir dari bmkg.go.id, pada hari ini sebagian wilayah di Sumsel akan turun hujan dengan intensitas ringan hingga lebat disertai petir.
Di wilayah Baturaja, pada siang hari ini diprakirakan akan turun hujan dengan intensitas ringan.
Namun pada malam hingga dini hari akan berawan dan diselimuti kabut pada dini hari.
Suhu di wilayah ini 24-31 derajat celcius.
BACA JUGA:Potensi Hujan Lebat Disertai Petir Akan Mengguyur Beberapa Wilayah di Sumsel Hari Ini
BACA JUGA:Prakiraan Cuaca Hari Ini 19 Mei 2024, Potensi Hujan Ringan Akan Turun di Wilayah Sumsel
Cuaca di wilayah Inderalaya sepanjang hari ini juga akan berawan dengan suhu 23-32 derajat celcius.
Namun pada malam hari berpotensi hujan dengan intensitas ringan, sedangkan pada malam hari akan berkabut.
Begitu juga di wilayah Kayu Agung sepanjang hari ini akan berawan dengan suhu 23-32 derajat celcius.
Waspada untuk wilayah Lahat, Lubuklinggau dan Martapura pada siang hari ini diprakirakan akan turun hujan dengan intesitas lebat disertai petir.
Namun pada malam harinya ketiga wilayah ini akan berawan dan diselimuti kabut pada
BACA JUGA:Aman Dibawa Berenang dan Anti Hujan, Ini 6 Produk Hp Samsung Anti Air dan Awet Banget
BACA JUGA:Hujan Deras 2 Jam Picu Banjir, Jalanan di Palembang Macet Panjang
Di wilayah Muaradua pada siang hari ini akan turun hujan dengan intensitas sedang,dan pada malam harinya akan berawan dan berkabut di dini hari.