Nomor HP yang Hangus Jangan Dicuekin, Bisa Bikin Uang di Rekening Terkuras Dibobol

Senin 27-05-2024,11:06 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

PALPRES.COM- Sebagian besar orang mengabaikan nomor HP yang hangus.

Padahal nomor HP yang sudah tidak terpakai lagi rentan digunakan untuk tindak kejahatan.

Sehingga para pelanggan perlu menjaga keamanan nomor HP yang terdaftar.

Khususnya yang terdaftar dalam akun perbankan.

BACA JUGA:Dukung World Water Forum ke 10 di Bali, XL Axiata Siapkan Jaringan Berkualitas hingga Body Worn Camera

BACA JUGA:XL Axiata Luncurkan Kartu Perdana Khusus Haji Rp345 Ribu Kuota 20GB, Komunikasi di Tanah Suci Semakin Lancar

Hal ini untuk menghindari aksi penipuan dan pembobolan dengan memanfaatkan nomor HP pelanggan.

Saat ini teknologi digital telah mempermudah masyarakat dalam melakukan transaksi perbankan. 

Bagi pelanggan layanan telekomunikasi selular, nomor ponselnya bahkan bisa terhubung dengan akun perbankan miliknya. 

Dengan begitu, transaksi perbankan bisa dilakukan secara digital hanya melalui ponsel kapan saja dan di mana saja, tidak perlu repot ke gerai bank. 

BACA JUGA:XL Axiata Himbau Pelanggan Waspada Sindikat Penipuan dan Pencurian Perangkat STB XL SATU, Begini Modusnya

BACA JUGA:XL Axiata Hadirkan Layanan ICT untuk PT Mobil Anak Bangsa, Dukung Industri Mobil Listrik Nasional

Hanya saja, pelanggan harus waspada agar tidak penjadi korban pembobolan akun bank melalui nomor ponselnya.

Group Head Customer Contact Center XL Axiata, M Yunus, mengatakan transaksi perbankan menjadi semakin mudah saat ini.

Namun masyarakat pengguna layanan seluler dan perbankan tetap harus waspada.

Kategori :