Nomor HP yang Hangus Jangan Dicuekin, Bisa Bikin Uang di Rekening Terkuras Dibobol

Senin 27-05-2024,11:06 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

BACA JUGA:Kinerja Solid, Laba Bersih XL Axiata Capai Rp547 Miliar di Kuartal I 2024

Diketahui, jika mendapati petugas gadungan berpura-pura menjadi petugas XL SATU.

Mereka mendatangi rumah-rumah yang menjadi pelanggan XL SATU. 

Untuk meyakinkan korban, mereka menunjukkan kartu pengenal XL SATU palsu.

Kemudian para pelaku menanyakan soal pembayaran perpanjangan layanan internet.

BACA JUGA:XL Axiata Bagikan 5 Tips Internetan Tetap Lancar saat Libur Lebaran

BACA JUGA:Berikan Penghargaan Darjah Kehormatan pada Sejumlah Tokoh, Ini Pertimbangan Sultan Palembang

Jika ternyata pelanggan belum melakukan pembayaran, maka pelaku akan mengambil perangkat XL SATU.

Bahkan pelaku juga memberhentikan status berlangganannya. 

Kasus ini terjadi di Makassar ini, dimana para pelaku tidak hanya mencuri perangkat STB XL SATU.

Tapi juga telah mengelabui banyak pelanggan XL SATU.

BACA JUGA:Pemprov Sumsel Dukung Gerakan BBI-BBWI Guna Meningkatkan Perekonomian Lewat UMKM

BACA JUGA:GAWAT! Bek Kiri Andalan STY Terancam Absen Saat Timnas Indonesia Lawan Irak

Perbuatan para pelaku ini sudah merugikan nama baik XL Axiata.

Apalagi selama ini, XL Axiata berupaya keras untuk menjaga reputasi dan kepercayaan masyarakat.

Group Head Corporate Communications & Sustainability XL Axiata, Reza Mirza mengatakan XL Axiata berkomitmen melindungi pelanggan.

Kategori :