Mau Masuk Jurusan HI? Ini Daftar Kampus PTN dengan Jurusan Hubungan Internasional Terbaik di Indonesia

Senin 03-06-2024,10:50 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

2. Universitas Indonesia (UI)

Kedua, ada UI yang merupakan TOP 1 Kampus terbaik QS WUR 2024 yang masuk dalam deretan kampus dengan jurusan HI yang udah terakreditasi A oleh BAN-PT. 

Jurusan HI ini masuk ke dalam Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) di UI. 

BACA JUGA:Bereputasi! Rekomendasi 10 Website Jurnal Akademik, Ada Puluhan Jurnal yang Bisa Kamu Download Gratis

BACA JUGA:10 Kampus dengan Program Ekstensi Terbaik di Indonesia, Ada Banyak Pilihan Studi dan Jurusan yang Tersedia

Jurusan HI UI ini akan menghasilkan para lulusan yang ahli dalam memahami serta menganalisis tentang fenomena yang ada di bidang hubungan internasional.

Selain itu, dapat mencetak lulusan yang bisa berkontribusi besar dalam bidang hubungan internasional ini. 

Biaya kuliah jurusan HI di UI ini memakan uang paling besar sebanyak Rp14.000.000 per-semesternya.

3. Universitas Padjajaran (UNPAD) 

Terakhir, terdapat kampus TOP QS WUR 2024 yakni UNPAD nih yang masuk jajaran sebagai kampus dengan jurusan HI yang udah terakreditasi A oleh BAN-PT.  

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Kampus dengan Jurusan Kedokteran Forensik Terbaik di Indonesia, Camaba Minat?

BACA JUGA:Daftar Sekarang! Beasiswa BSI Scholarship Pelajar 2024 Telah Dibuka, Biaya Hidup Ditanggung 4 Tahun Tapi...

Sama seperti UI, jurusan HI di UNPAD juga termasuk ke dalam fakultas FISIP, ya. 

Di kampus UNPAD ini, kamu gak hanya belajar tentang gimana caranya menjalin hubungan dengan negara-negara luar, tapi juga belajar tentang hubungan para aktor non negara yang sifatnya lintas negara, nih. 

Jurusan HI di UNPAD ini punya sebanyak 3 bidang kajian utama atau biasa disebut dengan SBK.

Antara lain seperti Hukum dan Organisasi Internasional, Ekonomi Politik Global, dan Teori dan Metodologi Hubungan Internasional.

Kategori :