8 Kampus yang Punya Fasilitas Bus, Ngampus Lebih Hemat Tak Perlu Ongkos

Rabu 05-06-2024,16:37 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

ITS memiliki bus kampus yang beroperasi mulai Senin hingga Jumat, dengan 8 unit bus yang berhenti dan menaikkan penumpang di halte yang telah ditentukan.

3. Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI)

UISI memiliki layanan bus Transjatim yang menyediakan halte di dekat kampus, memberikan solusi praktis bagi para mahasiswa untuk mencapai tempat kuliah dengan nyaman dan efisien.

4. Universitas Airlangga (Unair) 

Unair bekerja sama dengan Bank BRI untuk terciptanya transportasi minibus yang ada di dalam kampus. 

BACA JUGA:Bikin Stress Mahasiswanya! Ini 6 Jurusan Kuliah Soshum yang Paling Terkenal Sulit Banget, No 2 Sulit Dipercaya

BACA JUGA:10 Deretan Jurusan Kuliah Paling Populer dan Diminati di Dunia, Sangat Dibutuhkan dan Menjamin Masa Depanmu

Jadi, transportasi antar kampus akan menggunakan minibus ini.

Minibus ini menghubungkan kampus A, B, dan C, lho. 

5. Institut Pertanian Bogor (IPB) University 

Terdapat 8 bus kampus di IPB yang semuanya memiliki AC yang lengkap.

Tersebar 3 koridor untuk bus di kampus IPB ini. 

BACA JUGA:Inilah Sekolah Unik Pertama di Indonesia, Bimbing Anak Jadi Gamers Profesional, Biaya Masuknya?

BACA JUGA:Bereputasi! Rekomendasi 10 Website Jurnal Akademik, Ada Puluhan Jurnal yang Bisa Kamu Download Gratis

6. Universitas Gadjah Mada (UGM) 

Bus kampus UGM terbagi menjadi dua jalur. Bus ini akan melewati 35 halte Trans Jogja selain mengelilingi area kampus.

Kategori :